Login
No Result
View All Result
Ruang Politik
  • Home
  • Nasional
  • Kilas Update
  • Daerah
  • RuangPolling
  • RuangTokoh
  • RuangOpini
  • Home
  • Nasional
  • Kilas Update
  • Daerah
  • RuangPolling
  • RuangTokoh
  • RuangOpini
No Result
View All Result
Ruang Politik
No Result
View All Result
Home Nasional

Hasil Survey IPS, Duet Prabowo-Erick Thohir Mampu Jegal Anies Baswedan Pada Pilpres 2024

by Rupol
in Nasional
427 18
0
476
SHARES
1k
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

RUANGPOLITIK.COM — Peta Pilpres 2024 mendatang mulai berubah, mencuatnya nama pasangan Prabowo Subianto dan Erick Thohir sebagai kandidat kuat dianggap mampu menandingi popularitas Anies Baswedan. Hasil ini terungkap dari release lembaga survey Indonesia Polling Station (IPS) yang menyatakan jika Prabowo-Erick unggul di posisi teratas.

“Secara personal Prabowo dan Erick selain memiliki karakter yang kuat juga merupakan menteri dengan kinerja terbaik dalam kabinet Jokowi-Ma’ruf,” ujar Alfin Sugianto saat pemaparan survei, Rabu (19/10/2022).

RelatedPosts

Cucu Soekarno Dorong Kebijakan Humanis di 4 Provinsi Baru Papua sebagai Cerminan Kesejahteraan Bangsa

Adukan Penyidik Polda Kalsel yang Lakukan Intimidasi, Komut PT AGM Datangi Mabes Polri

Diduga Melakukan Penipuan, Ketua PN Kutai Barat Dilaporkan ke Polisi

Peneliti Senior IPS Alfin Sugianto membeberkan sejumlah faktor yang menjadi alasan pasangan Prabowo-Erick Thohir paling disukai responden daripada pasangan calon lainnya. Alasannya, Prabowo dan Erick Thohir dinilai sebagai menteri Jokowi dengan kinerja terbaik.

Selain itu, Prabowo Subianto dan Erick Thohir merupakan pasangan militer dan sipil yang disebut banyak didambakan publik. Keduanya juga melengkapi dari segi umur yang dinilai ideal oleh responden.

“Prabowo Erick adalah kombinasi pasangan militer dan sipil yang banyak didambakan publik. Prabowo-Erick merupakan kombinasi pasangan tua-muda yang juga dinilai ideal untuk memimpin Indonesia 2024-2029,” ujarnya.

Alasan terakhir keduanya merupakan tokoh yang dekat dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
“Prabowo dan Erick sama-sama merupakan tokoh yang dekat dengan Jokowi dan dengan demikian diharapkan dapat melanjutkan visi pemerintahan Jokowi,” jelasnya.

Para responden ditanyakan pendapatnya, ‘Jika Pemilu 2024 dilaksanakan pada hari ini, maka pasangan calon mana yang paling disukai”. Ketika disimulasikan, pasangan Prabowo dan Erick Thohir mengalahkan simulasi pasangan calon lainnya.

Berikut ini hasilnya:

Simulasi 1

Prabowo-Erick: 32,6%
Anies-AHY: 26,1%
Ganjar-Airlangga: 15,7
TT/TJ: 25,7%

Simulasi 2

Prabowo-Erick: 37,5%
Anies-AHY 28,1%
Ganjar-Puan: 10,7%
TT/TJ: 23,7%

Simulasi 3

Prabowo-Erick: 32,6%
Anies-AHY: 26,2%
Ganjar-Airlangga: 16,5%
Puan-Moeldoko: 5,9%
TT/TJ: 18,8%

Survei dilaksanakan pada tanggal 7 sampai 17 Oktober di 34 Provinsi di Indonesia dengan jumlah responden sebanyak 1.200. Kriteria responden yakni seluruh warga Indonesia yang telah memiliki KTP atau berusia 17 tahun. Pemilihan responden diklaim dilakukan secara acak atau multistage random sampling dengan metode penelitian dilakukan dengan wawancara secara tatap muka. Margin of error survei +/- 2,83% dengan tingkat kepercayaan 95%. (Ivo)

Previous Post

Brigjen Hendra Kurniawan: Tidak Ajukan Keberatan atas Dakwaan Obstruction of Justice

Next Post

Dampak Gagal Ginjal Pada Anak, Kemenkes Minta Apotek Stop Penjualan Obat Cair

Rupol

Next Post
Dampak Gagal Ginjal Pada Anak, Kemenkes Minta Apotek Stop Penjualan Obat Cair

Dampak Gagal Ginjal Pada Anak, Kemenkes Minta Apotek Stop Penjualan Obat Cair

Recommended

Cucu Soekarno Dorong Kebijakan Humanis di 4 Provinsi Baru Papua sebagai Cerminan Kesejahteraan Bangsa

Cucu Soekarno Dorong Kebijakan Humanis di 4 Provinsi Baru Papua sebagai Cerminan Kesejahteraan Bangsa

6 jam ago
900 Pesilat Se Sumbar Ikuti Turnamen Silat Minsai Al-Fitrah IV tahun 2025

900 Pesilat Se Sumbar Ikuti Turnamen Silat Minsai Al-Fitrah IV tahun 2025

1 hari ago

Trending

Zulmaeta Buka Secara Resmi Kejurnas Tenis Junior Piala Walikota Payakumbuh

Zulmaeta Buka Secara Resmi Kejurnas Tenis Junior Piala Walikota Payakumbuh

1 minggu ago
Kunjungan Delegasi Chinese PLA’s Military Procuratorate, Perkuat Sinergi Penegakan Hukum Melalui JAM PIDMIL

Kunjungan Delegasi Chinese PLA’s Military Procuratorate, Perkuat Sinergi Penegakan Hukum Melalui JAM PIDMIL

6 hari ago

Popular

Zulmaeta Buka Secara Resmi Kejurnas Tenis Junior Piala Walikota Payakumbuh

Zulmaeta Buka Secara Resmi Kejurnas Tenis Junior Piala Walikota Payakumbuh

1 minggu ago
Serka Rahmadi Anggota Kodim 0306/50 Kota Tampil Sebagai Juara I Turnamen Biliard Jelang Porwarprov Sumbar 2025

Serka Rahmadi Anggota Kodim 0306/50 Kota Tampil Sebagai Juara I Turnamen Biliard Jelang Porwarprov Sumbar 2025

3 minggu ago
Anggota DPRD Payakumbuh Boy Sandi Dukung Penuh Olahraga Biliard, Berharap Kedepan Payakumbuh Menjadi Ladang Pemain Hebat

Anggota DPRD Payakumbuh Boy Sandi Dukung Penuh Olahraga Biliard, Berharap Kedepan Payakumbuh Menjadi Ladang Pemain Hebat

3 minggu ago
Zeki Dt.Paduko Sati Marajo Tokoh Masyarakat Koto Nan Ompek Dukung Penuh Kegiatan PORWARPROV Sumatera Barat 2025

Zeki Dt.Paduko Sati Marajo Tokoh Masyarakat Koto Nan Ompek Dukung Penuh Kegiatan PORWARPROV Sumatera Barat 2025

3 minggu ago
Viral, LC Karaoke di Sumbar Diarak, Ditelanjangi Lalu Diceburkan

Viral, LC Karaoke di Sumbar Diarak, Ditelanjangi Lalu Diceburkan

2 tahun ago
  • Personalia
  • Kerjasama & Iklan
  • Pedoman Media Siber

Copyright © 2023 Ruangpolitik.com - Smart Guide In Election

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Kilas Update
  • Daerah
  • RuangPolling
  • RuangTokoh
  • RuangOpini
Login

Copyright © 2023 Ruangpolitik.com - Smart Guide In Election